
- Konsultasi & Seminar
Simulasi TPA Bappenas Versi OTO
- Code: ATBVO-1121
- Valid thru: Nov. 8, 2021 - Nov. 8, 2022
- Asynchronous
Simulasi TPA Bappenas Versi OTO Tes Kemampuan Verbal, Tes Kemampuan Numerik, dan Tes Kemampuan Penalaran
List Teacher In This Course
Course Features
- Quizzes: Yes
- Assignment: -
- Duration: -
Course Features
- Quizzes: Yes
- Assignment: -
- Duration: -
Course Features
- Quizzes: Yes
- Assignment: -
- Duration: -
Course Details
Course ini mengupas seluk-beluk TPA Oto Bappenas. Konsep belajarnya adalah Learning By Doing, dimana trik-trik disajikan langsung pada soal. Sembari mengerjakan, kamu bisa langsung belajar cara cepat mengerjakannya.
Soal TPA adalah soal psikologi, bukan soal matematika biasa, bukan soal bahasa Indonesia biasa, dan bukan pula soal-soal bacaan biasa. Soal TPA dibuat oleh para ahli yang sudah mendalami ilmu psikologi dan dirancang khusus untuk dapat mengukur potensi diri seseorang, utamanya kemampuan menyelesaikan persoalan secara kreatif. Banyak orang gagal dalam tes psikologi karena kurang kreatif dalam mengerjakan soal tes. Kamu harus cerdik dalam menyelesaikan soal. Gunakan cara yang unik, kreatif, atau bahkan tidak lazim dalam menyelesaikan soal soal TPA
Cara belajar yang benar adalah, pastikan bahwa kamu telah memahami karakter soal TPA dengan benar. Lalu latihlah logika dan penalaran kamu dengan cara mengerjakan soal-soal yang memenuhi standar TPA.
Kamu sudah sangat tepat berlatih dengan course ini, karena soal-soal sudah disesuaikan dengan standar TPA
Course Features
- Quizzes: Yes
- Assignment: -
- Duration: -